Menu

Mode Gelap
Ketua IKM DPW Jawa Barat Tuanku Jhony Martu Sikumbang Sultan Sari Alam: IKM Dukung Aspirasi agar Pemerintah Pusat Menetapkan Status Bencana Nasional untuk Memfasilitasi Bantuan Internasional dan Mempercepat Proses Rekonstruksi Tokoh Masyarakat Sumatera Barat Zaenal Azwar Wahid: Dengan kebersamaan dan Persatuan, Kita dapat Membantu Korban Banjir Bandang di Sumatera Barat untuk Pulih dan Bangkit kembali. Kasad Resmikan Jembatan Bailey, Pulihkan Akses Jalan Lintas Nasional Takengon–Bireuen Danlanal Bintan Pimpin Sertijab dan Pengukuhan Jabatan Strategis di Lingkungan Lanal Bintan PERKUAT KARAKTER PRAJURIT JALASENA, KODAERAL III IKUTI KAUSERI AGAMA SERENTAK JAJARAN KOARMADA RI Starvision Rilis Official Trailer dan Poster Film “KAFIR, Gerbang Sukma”, Tayang di Bioskop 29 Januari 2026

TNI

Yonif 502 Kostrad Ikut Serta Dalam Penyerahan Bantuan Kemanusiaan

Avatar photobadge-check

Jakarta, 10 Desember 2025

Batalyon Infanteri 502/UY/18/2 Kostrad melaksanakan kegiatan penyerahan bantuan sosial berupa sembako kepada masyarakat Sumatra yang terkena bencana alam longsor dan banjir, yang diadakan terpusat di divisi Infantri 2 Kostrad.

Kegiatan kemanusiaan ini merupakan wujud nyata kepedulian TNI AD, khususnya Divisi Infanteri 2 Kostrad, terhadap kesulitan yang dihadapi oleh masyarakat. Bantuan ini diharapkan dapat meringankan beban para korban bencana alam di Sumatra. Pelaksanaan kegiatan ini menunjukkan sinergi dan kesiapsiagaan prajurit dalam menghadapi situasi darurat, tidak hanya dalam konteks pertahanan negara tetapi juga sebagai bagian integral dari upaya penanggulangan bencana nasional.

Secara keseluruhan, kegiatan ini dilaksanakan secara bersama-sama oleh seluruh satuan jajaran Divisi Infanteri 2 Kostrad. Kolaborasi ini memastikan bahwa bantuan yang disalurkan dapat tepat sasaran dan menjangkau wilayah-wilayah yang paling membutuhkan.

Komandan Batalyon menyampaikan bahwa Batalyon Infanteri 502/UY/18/2 Kostrad Kegiatan-kegiatan ini menunjukkan peran aktif Yonif 502 Ujwala Yudha tidak hanya dalam tugas militer, tetapi juga dalam mendukung kesejahteraan dan membantu masyarakat. (Penkostrad).

Autentikasi
Kapen Kostrad, Kolonel Inf Choiril Anwar, S.Sos., M.Han

Red. Yeni

Facebook Comments Box

READ  Indahnya Berbagi, Ketua Umum PPAL Pusat Salurkan Bantuan Ke Sumatera Barat dan Sumatera Utara

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Kasad Resmikan Jembatan Bailey, Pulihkan Akses Jalan Lintas Nasional Takengon–Bireuen

8 Januari 2026 - 15:40 WIB

Danlanal Bintan Pimpin Sertijab dan Pengukuhan Jabatan Strategis di Lingkungan Lanal Bintan

8 Januari 2026 - 15:36 WIB

PERKUAT KARAKTER PRAJURIT JALASENA, KODAERAL III IKUTI KAUSERI AGAMA SERENTAK JAJARAN KOARMADA RI

8 Januari 2026 - 13:16 WIB

Kasad Resmikan Jembatan Bailey, Pulihkan Akses Jalan Lintas Nasional Takengon–Bireuen

8 Januari 2026 - 09:39 WIB

TNI AD Mulai Bangun Jembatan Bailey di Langkat, Pulihkan Akses Antar Desa

8 Januari 2026 - 09:34 WIB

Trending di TNI