Menu

Mode Gelap
Ketua IKM DPW Jawa Barat Tuanku Jhony Martu Sikumbang Sultan Sari Alam: IKM Dukung Aspirasi agar Pemerintah Pusat Menetapkan Status Bencana Nasional untuk Memfasilitasi Bantuan Internasional dan Mempercepat Proses Rekonstruksi Tokoh Masyarakat Sumatera Barat Zaenal Azwar Wahid: Dengan kebersamaan dan Persatuan, Kita dapat Membantu Korban Banjir Bandang di Sumatera Barat untuk Pulih dan Bangkit kembali. Kasad Resmikan Jembatan Bailey, Pulihkan Akses Jalan Lintas Nasional Takengon–Bireuen Danlanal Bintan Pimpin Sertijab dan Pengukuhan Jabatan Strategis di Lingkungan Lanal Bintan PERKUAT KARAKTER PRAJURIT JALASENA, KODAERAL III IKUTI KAUSERI AGAMA SERENTAK JAJARAN KOARMADA RI Starvision Rilis Official Trailer dan Poster Film “KAFIR, Gerbang Sukma”, Tayang di Bioskop 29 Januari 2026

TNI

KODAERAL III TERIMA KUNJUNGAN KEHORMATAN DELEGASI ANGKATAN LAUT CHINA

Avatar photobadge-check

Bhakti Nala Yudha
Jakarta, 8 Desember 2025

Komando Daerah Angkatan Laut (Kodaeral) III menerima kunjungan kehormatan dari Delegasi Angkatan Laut China di Lobby Utama Makodaeral III. Delegasi tersebut dipimpin oleh Commander of PLAN Task Formation 989, Senior Captain Zhang Huiwu.

Setibanya di Makodaeral, rombongan diambut oleh Komandan Kodaeral III, Laksamana Muda TNI Uki Prasetia, S.T., M.M., yang dalam kesempatan tersebut diwakili oleh Wakil Komandan Kodaeral III, Brigjen TNI (Mar) Dian Suryansyah, S.E., M.Tr.Hanla, bersama sejumlah Pejabat Utama Kodaeral III.

“Kami menyambut baik kunjungan kehormatan Delegasi Angkatan Laut China ini. Semoga pertemuan ini dapat memperkuat kerja sama dan persahabatan antara kedua angkatan laut,” ujar Komandan sebagaimana dibacakan oleh Wadan.

Komandan juga menyampaikan bahwa, kunjungan ini menjadi kesempatan penting untuk meningkatkan saling pengertian dan hubungan profesional antara kedua pihak.

Setelah sambutan, acara dilanjutkan dengan pemutaran filler dan penjelasan singkat tentang Kodaeral III. Kegiatan diakhiri dengan sesi foto bersama sebagai simbol persahabatan dan kerja sama.

(Dispen Kodaeral III)

Red. Yeni

Facebook Comments Box

READ  TNI, Pemda & Relawan Perkuat Tanggul, Antisipasi Banjir Lahar Dingin Susulan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Kasad Resmikan Jembatan Bailey, Pulihkan Akses Jalan Lintas Nasional Takengon–Bireuen

8 Januari 2026 - 15:40 WIB

Danlanal Bintan Pimpin Sertijab dan Pengukuhan Jabatan Strategis di Lingkungan Lanal Bintan

8 Januari 2026 - 15:36 WIB

PERKUAT KARAKTER PRAJURIT JALASENA, KODAERAL III IKUTI KAUSERI AGAMA SERENTAK JAJARAN KOARMADA RI

8 Januari 2026 - 13:16 WIB

Kasad Resmikan Jembatan Bailey, Pulihkan Akses Jalan Lintas Nasional Takengon–Bireuen

8 Januari 2026 - 09:39 WIB

TNI AD Mulai Bangun Jembatan Bailey di Langkat, Pulihkan Akses Antar Desa

8 Januari 2026 - 09:34 WIB

Trending di TNI