Menu

Mode Gelap
Ketua IKM DPW Jawa Barat Tuanku Jhony Martu Sikumbang Sultan Sari Alam: IKM Dukung Aspirasi agar Pemerintah Pusat Menetapkan Status Bencana Nasional untuk Memfasilitasi Bantuan Internasional dan Mempercepat Proses Rekonstruksi Tokoh Masyarakat Sumatera Barat Zaenal Azwar Wahid: Dengan kebersamaan dan Persatuan, Kita dapat Membantu Korban Banjir Bandang di Sumatera Barat untuk Pulih dan Bangkit kembali. Kasad Resmikan Jembatan Bailey, Pulihkan Akses Jalan Lintas Nasional Takengon–Bireuen Danlanal Bintan Pimpin Sertijab dan Pengukuhan Jabatan Strategis di Lingkungan Lanal Bintan PERKUAT KARAKTER PRAJURIT JALASENA, KODAERAL III IKUTI KAUSERI AGAMA SERENTAK JAJARAN KOARMADA RI Starvision Rilis Official Trailer dan Poster Film “KAFIR, Gerbang Sukma”, Tayang di Bioskop 29 Januari 2026

TNI

Bahu-membahu Bersama, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Kobarkan Semangat Gotong Royong Perbaiki Jalan Desa

Avatar photobadge-check

Jakarta, 2 Januari 2026

‎Nilulat – Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad Pos Nilulat bersama warga masyarakat melaksanakan gotong royong memperbaiki jalan dengan pengecoran di Desa Nilulat, Kec. Bikomi Nilulat, Kab. TTU. Selasa (30/12)

‎Kegiatan gotong royong ini menyasar perbaikan akses jalan desa yang sebelumnya rusak dan sulit dilalui, terutama saat musim penghujan. Kehadiran para prajurit di tengah masyarakat tidak hanya mempercepat proses pembangunan infrastruktur, tetapi juga membangkitkan kembali budaya luhur gotong royong.

‎Danpos Nilulat, Serka Rismala menyampaikan jika keterlibatan Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad dalam kegiatan ini merupakan wujud kepedulian terhadap kesejahteraan warga di wilayah perbatasan. Tugas kami bukan hanya menjaga kedaulatan garis batas negara, tetapi juga memastikan kehadiran kami dapat memberikan dampak positif bagi kehidupan sosial masyarakat.”

‎Pengecoran jalan ini diharapkan dapat memperlancar arus transportasi barang dan jasa di desa, serta mempererat hubungan emosional antara masyarakat perbatasan dengan Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad sebagai garda terdepan bangsa. (Penkostrad).

Autentikasi
Kapen Kostrad, Kolonel Inf Choiril Anwar, S.Sos., M.Han

Red. Yeni

Facebook Comments Box

READ  Danlanal Bintan Buka Masa Orientasi Prajurit Remaja Masuk Lanal Bintan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Kasad Resmikan Jembatan Bailey, Pulihkan Akses Jalan Lintas Nasional Takengon–Bireuen

8 Januari 2026 - 15:40 WIB

Danlanal Bintan Pimpin Sertijab dan Pengukuhan Jabatan Strategis di Lingkungan Lanal Bintan

8 Januari 2026 - 15:36 WIB

PERKUAT KARAKTER PRAJURIT JALASENA, KODAERAL III IKUTI KAUSERI AGAMA SERENTAK JAJARAN KOARMADA RI

8 Januari 2026 - 13:16 WIB

Kasad Resmikan Jembatan Bailey, Pulihkan Akses Jalan Lintas Nasional Takengon–Bireuen

8 Januari 2026 - 09:39 WIB

TNI AD Mulai Bangun Jembatan Bailey di Langkat, Pulihkan Akses Antar Desa

8 Januari 2026 - 09:34 WIB

Trending di TNI