Menu

Mode Gelap
Ketua IKM DPW Jawa Barat Tuanku Jhony Martu Sikumbang Sultan Sari Alam: IKM Dukung Aspirasi agar Pemerintah Pusat Menetapkan Status Bencana Nasional untuk Memfasilitasi Bantuan Internasional dan Mempercepat Proses Rekonstruksi Tokoh Masyarakat Sumatera Barat Zaenal Azwar Wahid: Dengan kebersamaan dan Persatuan, Kita dapat Membantu Korban Banjir Bandang di Sumatera Barat untuk Pulih dan Bangkit kembali. Kasad Resmikan Jembatan Bailey, Pulihkan Akses Jalan Lintas Nasional Takengon–Bireuen Danlanal Bintan Pimpin Sertijab dan Pengukuhan Jabatan Strategis di Lingkungan Lanal Bintan PERKUAT KARAKTER PRAJURIT JALASENA, KODAERAL III IKUTI KAUSERI AGAMA SERENTAK JAJARAN KOARMADA RI Starvision Rilis Official Trailer dan Poster Film “KAFIR, Gerbang Sukma”, Tayang di Bioskop 29 Januari 2026

TNI

Satgas Yonzipur 10 Kostrad Hadir Bantu Pemulihan Pascabanjir di Aceh Tamiang

Avatar photobadge-check

Jakarta, 7 Januari 2026

Satuan Tugas Prajurit Batalyon Zeni Tempur 10 Kostrad, membantu membersikan sisa material pasca bencana banjir bandang dan Pemeriksaan Kesehatan di Kelurahan Kota Lintang, Kabupaten Aceh Tamiang, Sabtu (03/01/2026).

Kegiatan pembersihan ini difokuskan pada fasilitas umum dan pemukiman warga yang terdampak cukup parah oleh endapan lumpur serta sampah kayu. Para prajurit bahu-membahu untuk memastikan akses jalan dan sanitasi lingkungan kembali berfungsi normal agar aktivitas ekonomi warga tidak terhambat.

Selain pembersihan fisik, tim kesehatan Satgas juga memberikan layanan pemeriksaan medis gratis bagi warga yang mulai mengeluhkan gangguan kesehatan pasca banjir. Langkah ini diambil sebagai upaya preventif untuk mencegah penyebaran penyakit menular dan memastikan kondisi fisik warga tetap terjaga selama masa pemulihan. (Penkostrad).

Autentikasi
Kapen Kostrad, Kolonel Inf Choiril Anwar, S.Sos., M.Han

Red. Yeni

Facebook Comments Box

READ  Peringati HUT Ke-5, Prajurit Satlinlamil 3 Gelar Bersih Lingkungan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Kasad Resmikan Jembatan Bailey, Pulihkan Akses Jalan Lintas Nasional Takengon–Bireuen

8 Januari 2026 - 15:40 WIB

Danlanal Bintan Pimpin Sertijab dan Pengukuhan Jabatan Strategis di Lingkungan Lanal Bintan

8 Januari 2026 - 15:36 WIB

PERKUAT KARAKTER PRAJURIT JALASENA, KODAERAL III IKUTI KAUSERI AGAMA SERENTAK JAJARAN KOARMADA RI

8 Januari 2026 - 13:16 WIB

Kasad Resmikan Jembatan Bailey, Pulihkan Akses Jalan Lintas Nasional Takengon–Bireuen

8 Januari 2026 - 09:39 WIB

TNI AD Mulai Bangun Jembatan Bailey di Langkat, Pulihkan Akses Antar Desa

8 Januari 2026 - 09:34 WIB

Trending di TNI